- Bahan-Bahan:
- 4 cangkir nasi putih
- 1 wortel
- 1 bawang bombay ukuran sedang
- 1 siung bawang putih
- 1 sendok teh jahe segar
- 1 cangkir tauge
- 3 butir telur
- sedikit lada hitam
- 1 sendok teh garam
- 3 sendok makan kecap
- 2 sendok makan minyak sayur
- 2 sendok makan minyak wijen
- Daun bawang untuk menghias
- 1/4 kg daging ayam matang
Cara membuat:
- Masak 4 cangkir nasi putih.
- Siapkan sayur-sayuran.
- Tuangkan 2 sendok makan minyak sayur ke dalam penggorengan besar.
- Masak sayur-sayuran di penggorengan selama 3 menit.
- Masukkan 1/4 kg ayam yang sudah matang ke dalam penggorengan.
- Masukkan 2 sendok makan minyak wijen ke dalam penggorengan.
- Tambahkan tiga butir telur ke dalam penggorengan.
- Masukkan nasi ke dalam penggorengan.
- Nasi Goreng siap di sajikan
Komentar
Posting Komentar